Monday, January 19, 2015

GDP Tiongkok Stagnan

Financeroll – Pertumbuhan ekonomi Tiongkok dalam laporannya, Selasa (20/1) untuk kuartal keempat terlihat masih stabil. Namun meskipun begitu GDP nya termasuk yang paling lambat sejak 2009.


Dalam laporan Biro Statistik di Beijing, GDP naik 7,3 persen dalam tiga bulan hingga Desember dari tahun sebelumnya, naik tipis dari proyeksi para pelaku pasar 7,2 persen. Otomatsi mata uang Yuan juga terdongkrak naik setelah data.


Selain itu, produksi industri naik 7,9 persen pada bulan Desember dari tahun sebelumnya, dibandingkan dari bulan sebelumnya 7.2 persen. Pasar memproyeksikan 7,4 persen. Penjualan ritel naik 11,9 persen dari tahun sebelumnya, dibandingkan dari sebelumnya 11,7 persen.



GDP Tiongkok Stagnan

No comments:

Post a Comment